Apakah bunda sering menjumpai acara timun di nasi goreng sebagai makanan tambahan? Selain makanan tambahan di nasi goreng, acar timun juga sebagai pendamping makanan berkuah seperti opor ayam, soto, maupun sop kambing.
Acar timun biasanya di campur dengan wortel yang dipotong dadu atau sedikit panjang sesuai dengan bentuk potongan timun, kemudian bawang merah dan cabai.
Rasa khas yang asam dan kecut merupakan hasil dari cuka dapur, atau bunda bisa menggantinya dengan perasaan jeruk nipis. Pembuatan acar sangat mudah dan simpel, hanya butuh waktu 10 menit Bunda bisa membuatnya di rumah lho, untuk manfaat dari acar timun diantaranya yaitu mampu mengurangi kecemasan diri, menjaga kadar gula darah, dan mencegah alergi.
Yuks simak cara pembuatan acar timun yang asam dan segar.