JAKARTA, celebrities.id – Aktris dan pejabat menghadiri Festival Film Indonesia (FFI) 2021 di JCC Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (10/11/2021).
FFI 2021 mulai di helat kembali. Sejumlah pejabat dan aktris menghadiri ajang insan perfilman tersebut di antaranya Presiden Joko Widodo, Menko Polhukam Mahfud MD, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim, Reza Rahadian, Prilly Latuconsina, Nirina Zubir, Dian Sastro, Naniek L. Karim dan Sisca JKT48. Yuk intip foto-fotonya. (MPI/FAISAL RAHMAN)
(Adam Erlangga)